
Belasan orang bersaksi dalam sidang gugatan kabut asap di PN Palembang
Persidangan gugatan kasus kabut asap yang diajukan sebelas warga Sumatera Selatan memasuki babak pembuktian. Sebanyak tiga belas orang menjadi saksi fakta dalam sidang pemeriksaan di Pengadilan Negeri Palembang, 20 Maret 2025. Mereka akan memberikan keterangan tentang dampak kabut asap yang ditengarai akibat kebakaran hutan dan lahan gambut. “Kabut asap tahun 2023 menghambat pekerjaan saya. Pekerjaan […]

Yayasan KEHATI dan FDKI dorong revisi UU kehutanan yang holistik dan partisipatif
Yayasan KEHATI dan FDKI mendorong revisi UU Kehutanan yang lebih inklusif dan berkelanjutan untuk mengatasi deforestasi, konflik agraria, dan perlindungan masyarakat adat.

Dari Merauke, masyarakat terdampak PSN tolak perampasan tanah dan ruang hidup
Masyarakat Merauke menolak PSN yang merampas tanah dan ruang hidup, menuntut penghentian proyek dan pemulihan hak mereka.

Visi Indonesia Emas 2045 lebih condong ke ekonomi dibanding kebudayaan
Budayawan UGM Aprinus Salam mengkritik bahwa gagasan Indonesia Emas 2045 selalu dilihat dari sisi politik dan ekonomi, tidak dilihat dari sisi visi kebudayaan. Padahal dari visi kultural bisa diterapkan dalam upaya menggapai Indonesia emas pada dasarnya adalah memperjuangkan kepantasan dari kebijakan yang dibuat serta didukung dengan memperjuangkan hidup yang bermartabat. Aprinus menegaskan bahwa sejatinya visi […]

Nestapa Suku Laut Kawal Laut, Terancam PSN di Pesisir Bintan
Suku Laut Kawal Laut di Bintan terancam tergusur akibat proyek PT BAI yang merusak ekosistem dan makam leluhur. Jembol dan Nenek Kancil berjuang mempertahankan ruang hidup yang semakin terdesak tanpa kepastian relokasi.

Panen perdana melon sky hasil program pemberdayaan masyarakat Unpad
Sebagai upaya dalam meningkatkan taraf kesejahteraan masyarakat, khususnya warga petani di Jawa Barat Fakultas Pertanian Universitas Padjadjaran melakukan pembinaan dan pemberdayaan kepada Kelompok Bina Tani di Desa Sukaratu, Kecamatan Sukaratu, Kabupaten Tasikmalaya. Produk para petani ini adalah melon sky. “Sebanyak 10 petani mendapat pendampingan dalam budidaya melon, sebagai langkah nyata untuk meningkatkan produktivitas dan kesejahteraan […]
Foto-foto unggulan:

























