Halaman Muka

Raih “Fossil of the Day”, Indonesia Disebut Contoh Buruk Negara Berkembang

Indonesia mendapat “Fossil of the Day” di COP30 karena dinilai menghambat aksi iklim dengan melibatkan pelobi fosil dalam delegasi resmi. Organisasi lingkungan menilai langkah ini menunjukkan kuatnya pengaruh industri fosil dan lemahnya komitmen pemerintah, sementara rekor 1.600 pelobi di COP30 dinilai semakin mengancam integritas negosiasi iklim dan masa depan generasi muda.